
Allah Setia Menjawab Doa
Injil Matius 7:7-11 menyatakan janji Tuhan Yesus yang penuh dengan pengharapan tentang doa. Ia berkata,“Mintalah, carilah, ketuklah.” Ini merupakan sebuah undangan Tuhan agar kita memiliki relasi yang begitu intim dengan-Nya melalui doa. Dalam ayat ini Tuhan tidak hanya menyuruh kita berdoa tetapi Ia juga berjanji akan menjawab doa-doa ...selengkapnya