
Tuhanlah Tuan atas Perasaanku
“Baper” atau “bawa perasaan” merujuk kepada suatu kondisi hati di mana seseorang terlalu sensitif dalam merespons sebuah peristiwa. Perasaan kita adalah pemberian Tuhan, dan kita patut bersyukur Tuhan menciptakan kita dengan kemampuan untuk merasa dan mengekspresikan perasaan. Seorang ibu mengekspresikan kasih sayang kepada anaknya dengan ...selengkapnya