Ponder

Jugun Ianfu

Pernah mendengar nama di atas? Seorang jurnalis perempuan Hilde Janssen bersama sahabatnya fotografer Jan Banning, warga Belanda, baru-baru ini menggelar pameran foto mengenai para jugun ianfu Indonesia. Pameran ini mengungkapkan kembali luka lama dan trauma akibat pendudukan Jepang selama Perang Dunia Kedua. Menurut catatan Wikipedia, sejarawan ...selengkapnya

Belanda dan Kemerdekaan Indonesia

Anda merasa ada yang aneh pada judul di atas? Mengapa saya memberi judul “Belanda dan Kemerdekaan Indonesia” dan bukannya “Kemerdekaan Indonesia dan Belanda”? Hal itu karena memang saya ingin melihat peran Belanda dalam pencapaian kemerdekaan Indonesia. Lho, kok makin ganjil? Baiklah sebelum Anda makin merasa lucu, saya akan ...selengkapnya

The Clash of Ignorance

Seorang pemikir Amerika keturunan Palestina, Edward Said, melontarkan tesis “the clash of ignorance” dalam sebuah artikelnya. Tesis ini dimaksudkan untuk menyatakan ketidaksetujuannya terhadap tesis “the clash of civilization” dari Samuel Huntington. Menurut Said, pangkal dari masalah kontemporer dunia sekarang bukanlah ...selengkapnya

Ecce Homo

Istilah di atas merupakan terjemahan Yohanes 19:5 dari Alkitab Vulgate. Vulgate adalah Alkitab berbahasa Latin yang diterbitkan pada awal abad kelima yang sebagian besar merupakan karya dari Jerome. Ia mendapat tugas dari Paus Damasus I pada tahun 382 untuk membuat revisi dari terjemahan Latin yang lama. Ecce Homo atau dalam bahasa aslinya (Yunani) ...selengkapnya

New

Menjelang akhir tahun banyak orang mulai sibuk memikirkan apa yang akan menjadi resolusi tahun baru mereka.  Majalah, tabloid, dan media massa lainnya juga turut mendorong pembacanya untuk membuat resolusi tahun baru mereka. Beragam resolusi tahun baru diungkapkan mulai dari menurunkan berat badan sampai dengan mengatasi masalah ...selengkapnya

Frankenstein & Yudas Iskariot

Frankenstein, sebuah film yang menorehkan kesan. Film ini diangkat dari novel klasik seorang penulis Inggris bernama Mary Shelley. Novel yang pertama kali diterbitkan di London tahun 1818 menceritakan tentang Victor Frankenstein. Ia adalah seorang ilmuwan yang berperan sebagai ‘Allah’ dengan menciptakan kehidupan dari jasad manusia. ...selengkapnya

The Boy Who Became a Postcard

Judul di atas adalah judul sebuah buku karya Akio Fujiwara, jurnalis dan penulis kebangsaan Jepang. Dalam buku tersebut, ia menceritakan suatu cerita yang diperolehnya dari jurnalis Afrika Selatan, Joao Silva, yang menemani rekannya sesama jurnalis, Kevin Carter, ke Sudan. Menurut Silva, pada tanggal 11 Maret 1993 mereka (dirinya dan Carter) pergi ...selengkapnya

Let’s Take Time to Ponder: Ahli-Ahli Taurat, Osama bin Laden, dan Pembacaan Sejarah

Sejarah sering menjadi pelajaran yang tidak disukai dan dianggap membosankan. Ketidaksukaan terhadap sejarah ini tentu tidak terlepas dari pengalaman mereka di bangku sekolah dulu ketika berhadapan dengan pelajaran sejarah. Sayang sekali, karena sejarah adalah semacam mesin waktu yang memberikan petualangan-petualangan hebat. Melalui sejarah kita ...selengkapnya

Let’s Take Time to Ponder…

Persis satu bulan sebelum hari kemerdekaan Indonesia yang ke-64, bangsa Indonesia mendapat ‘kado’ bom dari teroris. Saya sebut ‘kado’ karena pelakunya adalah orang Indonesia sendiri. Dari yang selama ini saya ketahui, teroris pelaku pengeboman di luar negeri, mulai dari Peristiwa 911, Bom Madrid, dan Bom London bahkan ...selengkapnya