Predestinasi
Dalam kisah Acong dan Bohuat di edisi sebelumnya, saya pernah menemukan diri saya di posisi Acong. Waktu itu saya berumur sekitar 12, dan untuk pertama kalinya mendengar bahwa Allah memilih orang yang diselamatkan dan ada yang tidak diselamatkan. Suatu “pengalaman pertama” yang mungkin tidak pernah dialami oleh kebanyakan penulis ...selengkapnya